Posted in March 2013

Weekly Photo Challenge: A Day in My Life

Weekly Photo Challenge: A Day in My Life

Here’s my daily life. How i start my job as public office while enjoying the sunrise. Garut, 2013. New to The Daily Post? Whether you’re a beginner or a professional, you’re invited to get involved in our Weekly Photo Challenge to help you meet your blogging goals and give you another way to take part in Post a Day … Continue reading

Discover The Spirit Of Japan

Discover The Spirit Of Japan

Jepang adalah salah satu wishlist destination saya yang akhirnya bisa saya kunjungi tahun lalu. Kenapa ke Jepang? banyak sekali alasan sentimentil saya kenapa memilih Jepang. Diantaranya adalah sebuah impian masa kecil saya, dimana banyak sekali influence Jepang hadir dalam bayangan masa kecil saya. Dulu, Jepang dimata saya adalah keceriaan a la Doraemon tiap minggu pagi, … Continue reading

Lasem, Sebuah Perspektif.

Lasem, Sebuah Perspektif.

Lasem, walaupun di masa lalu pernah menjadi kota besar dan penuh gegap gempita. Sekarang perannya terreduksi tak lebih hanya sebuah kota kecamatan kecil di Jalur Pantura Jawa Tengah. Di tengah riuh lalu lalang bis yang melaju kesetanan atau truk-truk besar enam roda yang berjalan perlahan, Lasem terjebak dalam memori puluhan tahun lalu, seolak tak bergerak … Continue reading

Review : Six Degrees Backpackers Hostel Cikini.

Review : Six Degrees Backpackers Hostel Cikini.

Kegemaran saya traveling membawa saya pada sebuahkegemaran baru yaitu memburu penginapan murah di daerah yang saya singgahi. Nah, kebetulan kemarin sebelum ke Jakarta seperti kebiasaan saya mulai hunting penginapan murah selama saya ke Jakarta dan ketika saya iseng-iseng googling saya mendapat informasi tentang backpacker hostel di Jakarta. Wah, itu semacam surprise bagi saya, selama ini … Continue reading

Weekly Photo Challenge : Future Tense

Weekly Photo Challenge : Future Tense

Paremono, Eid Al Fitr 2012. For all Moslem in Indonesia, Eid Al Fitr is the biggest celebration. Eid Al Fitr is mean a new life for the next chapter of life. Eid Al Fitr means, there is no sin because all Moslem are born again as a human. — New to The Daily Post? Whether you’re a … Continue reading

Kidung Jailolo

Kidung Jailolo

  “Tulisan ini diikutkan dalam “Jailolo, I’m Coming!” Blog Contest yang diselenggarakan oleh Festival Teluk Jailolo dan Wego Indonesia.“ — Saat sejarah Indonesia masih sibuk mencatat soal kejayaan Majapahit dan sedang mencari jati diri sebagai bangsa maritim. Agaknya ada sedikit keping sejarah yang terlupa, di Jailolo  seharusnya sejarah kembali menengok kembali, ada kisah panjang dan kebanggaan, sebuah sejarah panjang … Continue reading

Nusantara Signature Class  (A Busmania Review)

Nusantara Signature Class (A Busmania Review)

Saya sering bingung dengan beberapa traveler yang jika saya sarankan naik bus selalu menolak, lebih memilih naik kereta atau pesawat, seolah alat transportasi untuk traveling hanya ada kereta dan pesawat saja. Padahal bus memiliki fleksibilitas daya jangkau ke daerah-daerah yang lebih jauh dibandingkan dengan kereta yang jalurnya terbatas atau pesawat yang landasannya hanya ada di … Continue reading

Suatu Pagi Di Kudus

Suatu Pagi Di Kudus

Konon asal katanya adalah Quds, Al – Quds. Dari asal katanya saja sudah menunjukkan bahwa Kudus adalah kota yang sakral bagi masyarakat muslim di Jawa Tengah. Kudus adalah salah satu dari 9 wilayah yang menjadi ritus utama pilgrimage bagi sebagian muslim tradisional di Tanah Jawa. Dan disanalah beberapa hari yang lalu saya berada. Pada pagi … Continue reading

Garut Street Food

Garut Street Food

  Beberapa waktu yang lalu saya meng-host 2 orang Traveler dari Luar Negeri di Garut, satu dari Perancis bernama Julien, satu dari  Amrik bernama Riley.  Waktu itu saya ajak mereka berdua makan malam di warung ayam bakar di jalanan Garut. Mereka berdua menikmati makanannya sekaligus menikmati jajaran warung makan kaki lima di Garut.  — Tempat … Continue reading

Bukit Itu Bernama Bukit Rhema

Bukit Itu Bernama Bukit Rhema

Nun di punggungan Karst Menoreh ada sebuah bangunan besar berbentuk Merpati yang selama ini menjadi misteri bagi banyak orang. Di beberapa kali kesempatan, di beberapa artikel bahkan sampai menyorot gambar dari Google Maps. Lalu  bangunan apakah itu? Ada yang bilang Gereja Manuk-manukan, ada yang bilang Gereja Ayam, Gereja Merpati, Gereja Burung dan banyak lagi cerita … Continue reading